Serangkaian Acara Haul Simbah Wali Gede Sendangharjo

Bismlillahirrohmanirrrohim
Dengan Ucapan "ALHAMDULILLAH" kita sampaikan rasa syukur kepada Allah yang telah memberikan hidayah dan inayahNya kepada kita semua
Sholawat dan salam tak lupa kita haturkan ke pangkuan baginda nabi Muhammad SAW. dengan harapan kelak kita mendapatkan syafa'atNya.
Pertama, Kami panitia haul berterima kasih atas terselenggaranya haul akbar Simbah Mangun Madin ke 439. rasa terima kasih tersebut kami sampaiakan kepada :
1. Rekan-rekan panitia HAUL
2. KH. Moh Amin Pwdd,
3. Seluruh elemen masyarakat yang hadir
4. Pejabat pemerintah mulai dari Kepala Desa, Bapak Camat atau muspika
5. TIM Keamanan dari POLSEK, DANRAMIL, SATGAS, BANSER
6. Seluruh Pemuda Karang Taruna
7. Gus Miftah dan HABIB MOH. SYARIF dari Jogja dan SOLO yang hadir memenuhi undangan Panitia
KAmi mohon maaf bila dalam pelaksanaan haul akbar simbah mangun terdapat banyak sekali kekurangan baik berupa sambutan, tempat, konsumsi yang tidak berkenan di hati seluruh pengunjung semua. Mudah-mudahan keihkhlasan panjenengan semua menjadi amalan sholih yang diridhoi Allah SWT.
Sekian dan terima Kasih


PANITIA HAUL














Comments

Popular posts from this blog

Proposal Pembangunan Pagar Masjid Jami' Nurul Huda Dusun Sendang, RT 02 RW 06 Desa Sendangharjo Tahun 2018/2019